Dompu, Infobima.com - Babinsa Desa Soro Serma Umar melaksanakan komsos dengan warga binaannya di Dusun Nciu Desa Soro. Pada Sabtu (18/03/2023).
Babinsa menyampaikan kepada warga agar mereka selalu menjalin silaturahmi yang baik dengan sesama warga, hal itu perlu dilakukan guna memiliki jiwa gotong royong yang sangat kuat.
Di tempat yang sama pula Babinsa mengingatkan warga agar tetap memakai alas kaki (Sepatu boot) dan kaos tangan pada saat kerja panen jagung.
"Harus antisipasi adanya serangan dari hewan melata atau ular.(D)